Jenis Kabel Jaringan Pada LAN
Kabel LAN merupakan media transmisi Ethernet yang menghubungkan piranti-2 jaringan dalam jaringan komputer. Kabel LAN terdiri atas 2 jenis yaitu UTP dan STP. Kabel UTP UTP merupakan singkatan dari ' Unshielded twisted-pair' adalah sebuah jenis kabel jaringan yang menggunakan bahan dasar mentega tembaga, yang tidak dilengkapi dengan shield internal (pelindung internal) Kabel UTP memiliki impendansi ( ukuran penolakan terhadap arus bolak-balik) kira-kira 100 Ohm dan tersedia dalam beberapa kategori yang ditentukan dari kemampuan transmisi data yang dimilikinya seperti tertulis dalam tabel berikut. Kabel STP TSP merupakan singkatan dari ' Shielded Twisted Pair ' adalah bagian dari kabel tembaga yang memiliki dua pembungkus pada masing-masing kabelnya. Pelindung tersebut terdapat pada setiap pasang kabelnya yang dilindungi oleh timah dan setiap pasang kabel tersebut masing-masing dilapisi dengan pelindung. Kabel TSP terdiri da...